Label: Android KitKat List/Grid

Wow! Xiaomi Mi Note Natural Bamboo Edition Sudah Rilis!
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi Note Natural Bamboo Edition – Pabrikan Xiaomi baru saja telah resmi merilis smartphone edisis khusus Mi Note yang diberi nama Xiaomi Mi Note Natural Bamboo Edition. Salah satu keunikan yang terlihat dan sekaligus menjadi pembeda dari produk smartphone Xiaomi yang lainnya adalah pada case belakangnya yang terbuat dari bambu. Untuk…

Ulas Tuntas Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J1 (J100F)
Samsung tidak hanya memproduksi smartphone premium yang memiliki harga mahal saja. Samsung juga memproduksi beberapa tipe smartphone yang kelasnya merupakan kelas menengah dan kebawah. Di barisan smartphone kelas menengah, Samsung memiliki beberapa model, dan salah satu modelnya adalah Galaxy J series. Keluarga Samsung Galaxy J series memang memiliki cukup banyak tipe, dan hampir semua tipenya…

Ulasan Spesifikasi Harga Sony Xperia Z3 & Z3 Compact
Ulasan Spesifikasi Harga Sony Xperia Z3 & Z3 Compact – Telah keluar gadged baru dari produk Sony Experia Z3 dan Z3 Compact. Sebagai gadget keluaran terbaru di tahun ini pasti di senjatai dengan berbagai spesifikasi yang unggul sebagai daya tarik untuk menawarkannya. Biasanya Sony merilis satu flagship dalam jarak waktu 6 bulan setelah posel pertama dirilis…

Spesifikasi Mewah ZTE Nubia 27, Smartphone Pabrikan Asal China
Review Keunggulan dan Kekurangan ZTE Nubia Z7 – Tahun 2015 ZTE meluncurkan sebuah smartphone andalan yang memiliki keunggulan dalam pengoperasiannya. Produk smartphone yang diluncurkan oleh ZTE bernama ZTE Nubia Z7. Smartphone ini sangat tangguh dengan layanan aplikasi yang membuat smartphone ZTE Nubia Z7 diperhitungkan keberadaannya di pangsa pasar International. Smartphone ZTE Nubia Z7 ini juga santer…

Spesifikasi Samsung Galaxy Tab 3V – Tablet Murah Terbaru Dari Samsung
Samsung Galaxy Tab 3V (7) T116 telah direncanakan akan dirilis bulan ini di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Samsung Galaxy Tab 3V merupakan tablet keluaran yang paling baru dari Samsung. Seperti apa spesifikasinya? Berikut spesifikasiharga.com sajikan ulasan spesifikasi dan harga Samsung Galaxy Tab 3V untuk Anda. Review Samsung Galaxy Tab 3V Samsung Galaxy Tab 3V…