Xiaomi Meluncurkan Mi Pad 2 Ber-OS Windows 10

Oleh Netrix Ken

Xiaomi Meluncurkan Mi Pad 2 Ber-OS Windows 10 – Xiaomi kembali meluncurkan tablet flagship terbarunya yang dijuluki Xiaomi Mi Pad 2. Tablet ini kabarnya akan menjadi saingan berat tablet besutan Apple yakni Apple iPad Mini 4 dan 3. Ada dua varian yang diluncurkan oleh Xiaomi yakni 32 GB dan 64 GB. Sayangnya, kedua varian Mi Pad 2 yang dirilis oleh Xiaomi tidak dibekali slot microSD sehingga kapasitas penyimpanan yang ia miliki hanya terbatas pada internal saja. Yang menarik dari tablet Xiaomi terbaru ini ialah mereka dapat digunakan untuk dua sistem operasi sekaligus, Windows dan Android pada varian yang 64 GB.

Xiaomi Mi Pad 2

Xiaomi Mi Pad 2

Berbicara mengenai spesifikasi, Xiaomi Mi Pad 2 dipersenjatai oleh chipset Intel Atom X5-Z8500 dengan prosesor berteknologi Quad Core dan RAM sebesar 2 GB. Layar yang ia miliki berukuran 7.9 inci dengan resolusi 1536 x 2048 piksel (Quad HD Display). Fitur menarik lainnya yang ia miliki adalah: antar muka MiUI, GPU Intel HD Graphics, kamera utama 8 megapixel yang dilengkapi LED Flash, kamera depan 5 megapixel, dan baterai non-removeable berkapasitas 6190 mAh.

Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi Pad 2

Jaringan WiFi Only
Tipe Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar 1536 x 2048 pixels (~326 ppi pixel density), 7.9 Inches
Penyimpanan Internal 16/64 GB Internal Storage, 2 GB RAM
Penyimpanan Eksternal Tidak
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
USB Type-C 1.0 reversible connector
Bluetooth Ya, v4.1
NFC Tidak
Kamera Utama 8 MP, f/2.0
Video Ya, 1080p@30fps
Kamera Depan 5 MP
Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya
Dapur Pacu Android OS/ Optional Windows 10 (64 GB model), Quad-core 2.24 GHz processor, Intel Atom X5-Z8500 Chipset And Intel HD Graphics GPU
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML5 And Flash (Download From Outside)
Radio FM radio
GPS Ya, with A-GPS, GLONASS
Java Tidak
Colors Dark grey, Champagne gold
Battery Non-removable Li-Po 6190 mAh battery
Talktime N/A
Standby N/A
Harga Rp. 2.770.000

Android LollipopIntel AtomIntel HD GraphicsQuad CoreRAM 2GBWindows 10 xiaomi pad 2spesifikasi xiaomi mi pad 2 ber os Windowsharga xiaomi mi padhttps www spesifikasiharga com xiaomi meluncurkan mi pad 2 ber os windows 10hp yg ber os windows 10xiaomi padxiaomi mi pad 2 windows 10 hargaharga i padharga mi padhp xiaomi yg ber os windowsharga mi pad xiomiharga mi pad 3harga mi pad xiaomimi pad 2 hargaxiaomi pad 2 windows

Tentang Penulis

Netrix Ken

Netrix Ken
  • Profil Penulis:

Bekerja sebagai System Administrator dan Web Developer di AskNet Media dalam 5 tahun terakhir. Ia seseorang yang aktif di Internet, dan suka berbagi tips dan tutorial seputar dunia IT.

Baca Juga

  • Download ROM Windows Phone 10 Untuk Xiaomi Mi 4

    Download ROM Windows Phone 10 Untuk Xiaomi Mi 4

    18 Feb 2022 - 0 Komentar
  • Daftar Harga Laptop Acer Windows 8 Terbaru 2015

    Daftar Harga Laptop Acer Windows 8 Terbaru 2015

    29 Feb 2024 - 0 Komentar
  • Bocoran Spesifikasi Xiaomi Mi Pad 2, Diluncurkan 24 November 2015

    Bocoran Spesifikasi Xiaomi Mi Pad 2, Diluncurkan 24 November 2015

    3 Sep 2023 - 0 Komentar
  • Download Windows 10 Technical Preview Untuk Ponsel Lumia

    Download Windows 10 Technical Preview Untuk Ponsel Lumia

    18 Mei 2022 - 0 Komentar
  • Bocoran Spesifikasi & Desain Xiaomi Mi 7

    Bocoran Spesifikasi & Desain Xiaomi Mi 7

    1 Des 2021 - 0 Komentar
  • Resmi! Inilah Spesifikasi Serta Harga Mi A2 Penerus Xiaomi Mi A1

    Resmi! Inilah Spesifikasi Serta Harga Mi A2 Penerus Xiaomi Mi A1

    16 Mei 2018 - 0 Komentar
  • Setelah Blackberry, Kini Xiaomi Merilis Xiaomi Ferrari

    Setelah Blackberry, Kini Xiaomi Merilis Xiaomi Ferrari

    19 Jul 2024 - 0 Komentar
  • Varian Xiaomi Redmi 2A Terbaru Dengan RAM 2GB & Penyimpanan 16GB

    Varian Xiaomi Redmi 2A Terbaru Dengan RAM 2GB & Penyimpanan 16GB

    18 Jun 2021 - 0 Komentar
  • Review Power Bank Xiami Mi Power Terbaru 20.000 mAh

    Review Power Bank Xiami Mi Power Terbaru 20.000 mAh

    14 Mar 2024 - 0 Komentar
  • Toshiba Encore 2: Tablet Windows 8 10.1 Inci Ringan Dikantong

    Toshiba Encore 2: Tablet Windows 8 10.1 Inci Ringan Dikantong

    27 Jun 2023 - 0 Komentar

Pertanyaan & Diskusi

Kirim Komentar

© 2024Spesifikasi Harga. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.