Evercoss A28T Dibalut Dengan Dual Camera Dibawah 1JT – Setelah sukses dalam peluncuran prodak terdahulunya, pada kesempatan kali ini vendor yang berasal dari Evercoss, telah kembali lagi akan segera memperkenalkan prodak teranyarnya yang akan di beri nama sebagai Evercoss A28T. Smartphone teranyar dari Evercoss ini yang juga menjadi salah satu prodak andalannya yang telah mengusung sistem operasi Android, kali nini akan di balut dengan layar ponsel yang berukuran sekitar 4 inch dengan harga jual yang lebih terjangkau, hal ini di tunjukan untuk segmen entry level. Selain hal tersebut, smartphone teranyarnya ini juga akan di desain candybar yang mana akan mempunyai 3 buah tombol sentuh yang berada di bawah layar, yakni recent, back, dan home, bahkan menariknya lagi, ponsel pintar dari Evercoss ini terlihat lebih elegan dan slim, karena hanya mempunyai dimensi sekitar 126 x 65 x 10 mm, serta berat yang hanya 120,4 gram. Tertarik kan untuk memiliki smartphone tersebut? Dan untuk mengetahui performa apa sajakah yang ada di dalam ponsel pintar dari Evercoss, silakan Anda simak beberapa rangkuman mengenai spesifikasi dan harga smartphone Evercoss A28T berikut.
Review Evercoss A28T
Smartphone keluaran terbaru dari Evercoss ini kabarnya juga akan di motori oleh sebuah prosessor yang berkecepatan 1, 3 GHz pada Dual Core-nya, serta hal tersebut juga akan di padukan dengan kapasitas RAM yang mencapai 256 MB dan juga media penyimpanan oleh slot microSD sebesar 512 MB untuk ekspansi. Sedangkan pada sistem operasinya, smartphone ini nantinya bakal di jalankan oleh OS Android Jelly Bean yang berversi 4.2.2 serta di tambahkan juga dengan beberapa fitur pelengkapnya, diantaranya seperti dua SIM GSM. Dan menariknya lagi smartphone Evercoss ini pada bagian SIM utamanya, telah berjalan dengan jaringan HSDPA atau pun jaringan 3G, bahkan selain hal tersebut ponsel pintar ini pastinya, juga bakal di dukung oleh beberapa fitur lainnya seperti bluetooth, GPS, wifi, serta port USB. Sebuah smartphone yang juga mendapat dukungan dual kamera yang berlensa 3 MP dan 1.3 MP dengan kapasitas baterai mencapai 1.350 mAh ini kabarnya akan di tawarkan sebesar Rp.800.000,00.
Sangat menarik kan smartphone Evercoss A28T untuk Anda miliki? Semoga saja dengan rangkuman yang telah di bagikan oleh penulis di atas mengenai spesifikasi dan harga smartphone Evercoss A28T bisa bermanfaat dan menginspirasi Anda yang membacanya.