Tulisan Terbaru

Xiaomi Redmi 3 Dirilis, Ini dia Spesifikasi dan Harganya
Xiaomi Redmi 3 Dirilis, Ini dia Spesifikasi dan Harganya – Xiaomi Redmi 3 telah resmi diperkenalkan di Cina hari ini. Ia merupakan smartphone kelas menengah terbaru dengan harga terjangkau yang Xiaomi rilis yang memiliki body metal dan baterai super besar berkapasitas 4100 mAh dan telah mendukung fast charging. Mari kita ulas bersama bagaimana spesifikasi yang…

Ini dia Spesifikasi dan Harga Sony Xperia E4G di Indonesia
Ini dia Spesifikasi dan Harga Sony Xperia E4G di Indonesia – Sony Xperia E4G Dual pertama kali diluncurkan pada MWC (Mobile World Congress) tahun ini. Smartphone ini memiliki layar dengan lebar 4.7 inci dengan resolusi 540×960 piksel plus ditambah dengan pelindung anti gores pada layarnya (scratch resistant glass). Sony Xperia E4G Dual menggunakan sistem operasi Android…

Bocoran Spesifikasi dan Harga Resmi LG G4 Pro di Indonesia
Bocoran Spesifikasi dan Harga Resmi LG G4 Pro di Indonesia – LG Electronics dikabarkan akan meluncurkan varian terbaru dari phablet mereka pada akhir 2015 ini. Phablet tersebut adalah LG G4 Pro yang dikabarkan hadir dengan layar 5.8 inci – menurut laporan dari media pemberitaan Korea. Review LG G4 Pro LG G4 Pro akan dibekali dengan layar…

Spesifikasi Mumpuni dan Harga Murah, Lenovo Vibe P1m
Perusahaan smartphone asal Cina – Lenovo, merupakan salah satu pabrikan ponsel yang cukup lama dikenal di Indonesia. Ia merupakan perusahaan Cina pertama yang menawarkan smartphone di Indonesia. Saat ini, Lenovo sedang berfokus pada smartphone dengan harga murah yang ditargetkan bagi pengguna kelas menengah kebawah. Pada September 2015 yang lalu, Lenovo memperkenalkan Lenovo P1m melalui acara…

Install Android KitKat 4.4.4 (CM11) pada Xiaomi Redmi 1S
Sebelumnya, saya telah membagikan informasi mengenai spesifikasi dan harga Redmi Note 3G/4G, setelah mempublikasikan ulasan tersebut, ada kawan saya yang menanyakan “bagaimana cara menginstall Android KitKat di Redmi 1S?”. Untung saja, versi kustom (unofficial) CyanogenMod ROM (CM11) berbasis Android KitKat 4.4.4 telah tersedia untuk Xiaomi Redmi 1S. Banyak pengguna yang telah mengkomplain mengenai masalah panas…